FILOSOFI
LOGO KABINET MANDRAKANTA
HIMA AKSI UNIMUS PERIODE 2022/2023

KABINET MANDRAKANTA
Mandrakanta berasal dari bahasa sansekerta yang memiliki arti “Maju Perlahan”. Yang bermakna bahwa terkadang dalam mencapai sebuah kesuksesan, maju secara perlahan lebih baik daripada bergerak dengan terburu-buru.
Api & Air
Menjulang ke atas berwarna merah adalah api yang melambangkan semangat dalam bentuk egoisme dan idealisme masing-masing yang bergejolak layaknya api membara.
Menjulang ke atas berwarna biru adalah air melambangkan kecerdasan dalam memahami persoalan untuk menahan amarah serta tindakan melanggar aturan maupun etika yang digambarkan dengan birunya air.
Pita & Nil Satis Nisi Optimum
Pita berarti memiliki ideologi untuk menentukan arah dan tujuan yang ingin dicapai
Nil Satis Nisi Optimum merupakan frasa latin, yang berarti tidak ada yang terbaik dari yang terbaik
Bintang Emas dengan 10 Sinar
Bintang emas yang menggambarkan ketinggian cita-cita dan 10 ujung pada bintang merupakan jumlah divisi yang ada di Hima Aksi.
SUSUNAN PENGURUS HIMPUNAN MAHASISWA AKUNTANSI
FAKULTAS EKONOMI UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SEMARANG
PERIODE 2022/2023
- Dewan Penasehat :
- Salma Ahlam Risaramadhanty
- Anissa Bela Novitasari
- Azka Himmatun Ulya
- Arlina Mufa
- Rosny Octaviani
- Intan Permatasari
- Wakhidah Aminatuzzahro’
- Tafrihatun Ni’mah
- Efiana Dwi Astuti
Ketua Hima Aksi : Bayu Reza Pradana Cezario
Wakil Ketua Hima Aksi : Ismi Anggita Yusriyanti
Sekretaris Umum : 1. Delvina Himatul Aliah
2. Puji Rahayu Larasati
3. Shafira Nurul Warman
Bendahara Umum : 1. Artha Ghina Jauwnis Ndraha
2. Tiara deajeng sukma
Asma Az Zahra
Departemen – Departemen:
Departemen PSDM
Kepala Departemen : Listi Puspitasari
Anggota Departemen : 1. Novia Ayu Rahmawati
2. Putri Ayu Anggaraeni
3. Ajeng Meidiana Islami
4. Dimas Prambodo
5. Sukma Syalaisa Happylest
Departemen DIKLAT
Kepala Departemen : Rosita Rindah Hati
Anggota Departemen : 1. Alif NoorFatah Al Hasan
2. Dita Widyadana
3. Nur Addinda
4. Ela Rosiana
5. Siti Nur Vira Wihani Indah Suryanti
Departemen PENGMAS
Kepala Departemen : Aprida Kumala Dewi
Anggota Departemen : 1. Salma Hanun Trisnanto Putri
2. Asri Sulistya
3. Ninik Indah Mualifah
4. Ahmad Saeful Fatoni
5. Bagastyo Adji Saputro
Departemen Kominfo
Kepala Departemen : Rahma Ul-Fadillah
Anggota Departemen : 1. Rifa Awalu Roshidah
2. Umul Faizzah
3. Abdullah Ali Azzam
4. Muhamad Diaz faturachman
5. Riska Latifatus Syifa
6. Awang Yulia Mawardani
Departemen HUBLU
Kepala Departemen : Febi Ayu Anggraeni
Anggota Departemen : 1. Rizka Augina
2. Siti Farihca Fitriyana
3. Ardhi Fahreza Septiansyah
4. Iva Kurnia Sari
Departemen Kewirausahaan
Kepala Departemen : Devita Handayani
Anggota Departemen : 1. Melisa Nika Oktaviana
2. Anis Muzakka
3. Ahmad Abdul Aziz
4. Felita Eka Ramadhania
Departemen Kastrat
Kepala Departemen : Ziya Fariha
Anggota Departemen : 1. Akmal Rafif Yunandra
2. Kusmiyati
3. Andra Julian Sasmita
4. Faizatul Mahshunah
Departemen Advokesma
Kepala Departemen : Iin Rizki Novitasari
Anggota Departemen : 1. Erliyana Saputri
2. Ilham Bayu Pamuji
3. Yufinta Inge Maharni
4. Elyza Mayangsari